3 Tools Digital Marketing Dahsyat yang wajib kamu Tahu!

Part 3
3. Wordtracker.com
Adalah sebuah website berisi tools untuk melacak keyword yang ingin kamu tuju! Dengan tools wordtracker ini, kamu bisa lebih mudah dalam menganalisa apakah kata kunci yang kamu bidik memiliki volume pencarian yang banyak, atau justru sebaliknya!
Kata kunci adalah element penting! Jika kamu salah memasukkan kata kunci, baik pada SEO website kamu, atau penggunaan hastag yang salah, akan berakibat situs atau bisnis kamu sepi pembeli. Artinya tingkat konversinya tidak ada, sebab trafficnya minim! Sebaliknya, jika traffic situs atu usaha kamu banyak, potensi konversi bahkan sales juga akan semakin tinggi bukan!

Nah word tracker, adalah salah satu tools yang banyak disarankan oleh digital marketer untuk kamu gunakan! Cara pakainya juga mudah kok! Kamu tinggal buka situs wordtracker dan masukkan kata kunci yang kamu bidik, kemudian tentukan wilayah pencarian dan tekan search. Maka Wordtracker akan memberikan gambaran volume kata kunci yang kamu bidik, dengan presentase sesuai volume yang ada pada google search dan lainnya!
Saya mencoba menggunakan word tracker dengan menggunakan keyword campus digital, dan lihatlah bagaimana word tracker memberikan result yang tentunya sangat bermanfaat bagi para digital marketer atau saat mengikuti pelatihan digital marketing!
Tentunya masih banyak banget cara-cara yang bisa kamu gunakan ya! Begitupun tools-tools kece lainnya! So, jika kamu ingin belajar seputar digital marketing lebih dalam! Beruntung banget nih, saat ini kamu bisa follow akun Instagram @abdullahefendy. Yang akan selalu update seputar tips dan trik terbaru seputar digital marketing! Yuk follow sekarang! Semoga bisnis kamu semakin melejit dan sukses ya!